Assalamu'alaikum.

Assalamu'alaikum
Selamat datang di blog ini. Terimaksih atas kunjungannya sahabat

Semoga dapat bermanfaat untuk membuat kita lebih baik lagi, amin....
(bagi yang ingin copy and share artikel yang ada dblog ini, silahkan saja, asal cantumkan sumbernya... :)

Wednesday 7 April 2010

Hikmah makan menggunakan jari Tangan

Lalu apa hikmah dari makan menggunakan jari tangan ??___
Imam Al-Ghazali, dlm kitab Ihya’ Ulumiddinnya, menjelaskan, “Aktifitas makan itu dapat dilihat dari 4 sisi, yaitu makan dengan menggunakan satu jari dapat menghindarkan seseorang dari sifat marah, dengan dua jari akan menghindarkan dari sifat sombong, makan dengan tiga jari akan menghindarkan dari sifat lupa dan makan dengan menggunakan empat atau lima jari dapat menghindarkan dari sifat rakus.

kemudian mengapa Rasulullah menggunakan tiga jari? sesungguhnya makan menggunakan tiga jari akan membuat setiap orang dpt mengukur porsi makanan yang cocok bagi dirinya.

Ia jg dpt menjadikan setiap suap yg masuk ke dlm mulut dpt dikunyah dan bercampur dgn air liur dgn baik sehingga kita tidak akan mengalami gangguan pencernaan.

Lalu bagaimana bila makan menggunakan sendok/garpu?
Adapun makan dengan sendok maka hal tersebut tidaklah terlarang dan tidak teranggap tasyabbuh, hanya saja sebaiknya menggunakan tangan. Karena makan dengan sendok menyebabkan tidak diamalkannya sunnah makan dengan 3 jari dan sunnah mengisap jari-jemari setelah makan....

No comments:

Post a Comment